BSI PURWOKERTO - Belajar HTML part 4

Hi Sunlight! Mentari bakal post tentang materi belajar HTML, kali ini udah part ke-4, wihh udah banyak ya?? hehe Materi belajar HTML berdasarkan rangkuman pertemuan 4 pada hari Senin, 9 April 2018 dengan dosen pembimbing bapak Fabriyan Fandi Dwi Imaniawan. Langsung aja yuk di simak baik-baik!!


#Membuat form menggunakan bantuan tag <table>

1. Aktifkan XAMPP (Apache dan MySQL)


2. Buat folder baru di htdocs dengan nama: web2f 
3. Buat folder baru di dalam folder web2f  dengan nama: webadmin
4. Buat file baru di dalam folder webadmin dengan nama: index.html
5. Ketikkan struktur dasar HTML di dalam file tersebut lalu simpan.


6. Buat file baru di dalam folder web2f dengan nama: index.html
7. Ketikkan struktur dasar HTML di dalam file tersebut lalu simpan




8. Buat file baru namanya: profil.html di dalam folder web2f
   -copy semua coding di dalam file index.html ke dalam file profil.html




9. Buat file baru namanya: galeri.html di dalam folder web2f
    -copy semua coding di dalam file index.html ke dalam file galeri.html




Catatan:
- Tag <span>...</span> dan <div>...</div>
- <div> dan <span> keduanya tidak memiliki maksud / tujuan
- <div> => block-line (membuat blok/baris baru, tidak butuh <br>) temannya <p>, <h1>, etc.
- <span> => in-line (tidak membuat blok / baris baru, pakai <br>) temannya <b>, <i>, <u>, etc.
- <div> sebagai pembatas pada materi (materi CSS) struktur web.
            (header, menu, konten, sidebar, footer)

<div align="center">

</div>




Sekian rangkuman dari materi pembelajaran Web Programming 1 pada pertemuan 5. Mohon maaf apabila banyak kesalahan, kita sama-sama belajar, jika ada materi yang kurang dipahami, bisa ditanyakan lewat komentar. Terima Kasih~~~


SEE YOU ON THE NEXT POST!


Purwokerto, 13 April 2018

-Mentari Rizki-

Comments

Popular posts from this blog

Makalah Cyber Sabotage and Extortion

Memories of Chrisye - Komustik 4th (Komunitas Musik SMA N 1 Patikraja)

Pengertian Cybercrime dan Jenisnya (Tugas Pertemuan 4 UBSI)